Minggu, 19 Mei 2013

Tugas Softskill 1

RUANG LINGKUP ILMU EKONOMI

Definisi Ilmu Ekonomi
Ilmu ekonomi adalah ilmu yang mempelajari perilaku manusia dalam memilih dan menciptakan kemakmuran. Inti masalah ekonomi adalah adanya ketidakseimbangan antara kebutuhan manusia yang tidak terbatas dengan alat pemuas kebutuhan yang jumlahnya terbatas. Permasalahan itu kemudian menyebabkan timbulnya kelangkaan.
Metologi Ekonomi
Metologi ekonomi adalah studi tentang metode, biasanya metode ilmiah, dalam kaitannya dengan ekonomi, termasuk prinsip-prinsip ekonomi yang mendasari penalaran. Istilah 'metodologi' juga biasa, meskipun tidak tepat, digunakan sebagai sinonim untuk mengesankan metode. Sebaliknya, metodologi adalah studi tentang metode.
Banyak dari masalah-masalah umum yang timbul dalam metodologi ilmu-ilmu alam juga berlaku untuk ekonomi. Terkait atau hal lain termasuk:
- Definisi ekonomi
- Lingkup ekonomi sebagaimana didefinisikan oleh metode
- Status ilmiah ekonomi
- Prinsip dasar dan operasional signifikansi teori ekonomi
- Diduga berbuah dan prediksi vs realistis asumsi penyederhanaan aspek, seperti pilihan rasional dan memaksimalkan keuntungan.
- Metodologis individualisme versus holisme dalam teori ekonomi
- Keseimbangan empiris dan apriori pendekatan
- Analisis formalisasi dan metode aksiomatik dalam ilmu ekonomi
- Pembatasan dan penggunaan metode eksperimental
- Analisis teori dan praktek ekonomi kontemporer.

MASALAH POKOK EKONOMI
Menurut Aliran Klasik
Masalah pokok ekonomi sudah ada sejak dulu dan tetap hingga sekarang. Berikut ini kita akan membahas masalah pokok ekonomi yang telah muncul sejak manusia hidup berkelompok atau bermasyarakat berdasarkan tinjauan ekonomi klasik dan ekonomi modern.Ekonomi klasik diwakili oleh ADAM SMITH. Menurut ilmu ekonomi klasik, masalah pokok ekonomi masyarakat dapat digolongkan kepada 3 permasalahan penting yaitu masalah produksi,masalah distribusi, dan masalah konsumsi.
1. Masalah Produksi
Untuk mencapai kemakmuran, baranng-barang kebutuhan harus tersedia ditengah masyarakat, karna masyarakat sangat hitrogen, maka barang-barang yang tersediapun beragam jenisnya sehingga muncul permasalahan bagi produsen, yaitu barang apa saja yang harus diproduksi.
2. Masalah Distribusi
Agar barang atau jasa yang di hasilkan dapat sampai kepada orang yang tepat, dibutuhkan sarana dan prsarana distribusi yang baik.
3. Masalah Konsumsi
Barang hasil produksi yang telah didistribusikan kpd masyarakat idialnya dapat dipakai atau dikonsumsi oleh masyarakat yang tepat dan digunakan untuk memenuhi kebutuhan yang tepat pula.

Menurut Aliran Modern

Para ahli ekonomi modrn sepakat bahwa dengan sumberdaya yang tersedia, paling sedikit ada 3 masalah pokok yang dihadapi setiap perekonomian yang harus dipecahkan oleh masyarakat sebagai subjek ekonomi.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar